Christina A

24 Mei 2022 02:01

Iklan

Christina A

24 Mei 2022 02:01

Pertanyaan

Kesejahteraan umum dilaksanakan untuk mencapai .... a. kekayaan b. keamanan c. tujuan nasional d. pengetahuan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

56

:

58

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

V. Harmiliantika

24 Mei 2022 03:50

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat yaitu c. tujuan nasional. Yuk simak penjelasan berikut ini! Alinea keempat Pembukaan UUD 1945 menyebutkan tujuan nasional yaitu (I) melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia; (2) memajukan kesejahteraan umum; (3) mencerdaskan kehidupan bangsa; dan (4) ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial. Memajukan kesejahteraan umum merupakan salah satu tujuan negara yang tertulis dalam Undang-Undang Dasar 1945, karena itu dilakukan pembangunan nasional yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat baik materiil maupun spiritual. Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas adalah c. tujuan nasional.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

8

5.0

Jawaban terverifikasi