Reza K

29 Maret 2020 06:21

Iklan

Reza K

29 Maret 2020 06:21

Pertanyaan

Kenapa virus bisa masuk ke dalam tubuh manusia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

54

:

05

Klaim

8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Sondang

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

28 Januari 2022 05:29

Jawaban terverifikasi

Halo Rexa, Kakak bantu jawab ya :) Virus suka masuk ke dalam tubuh manusia karena virus hanya bisa hidup di dalam tubuh manusia. Mari kita bahas yuk! Virus adalah agen infeksi yang ukurannya sangat kecil dan hanya dapat kita lihat di mikroskop. Virus hidup didalam sel inang (induk) yang hidup. Jadi, virus tidak dapat bereproduksi di luar sel hidup, dan harus bergantung pada sel inang untuk bisa bertahan hidup. Virus terdiri dari kepala, leher dan ekor. Kepala virus terdiri kapsid (berfungsi sebagai pembungkus DNA atau RNA) dan DNA/RNA. Semoga menjawab ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

fauna indonesia

2

5.0

Jawaban terverifikasi