Rahmat S

23 Juni 2022 08:21

Iklan

Rahmat S

23 Juni 2022 08:21

Pertanyaan

Kenapa di indonesia ditemukan banyak fosil manusia purba ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

15

:

08

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Aulia

24 Juni 2022 02:13

Jawaban terverifikasi

Fosil manusia purba banyak ditemukan di Indonesia karena indonesia merupakan negara yang sangat subur dan kaya dengan suber daya makanannya, sehingga masusia purba pada zaman dahulu banyak yang tinggal di indonesia terutama pada bagian dekat sungai. Pembahasan: Indonesia mendapat julukan museum manusia purba dunia, karena banyaknya temuan fosil manusia purba di Indonesia. Sebanyak 60 persen fosil manusia purba dunia ditemukan di Indonesia. Lokasi penemuan situs purbakala pun tersebar hampir di seluruh wilayah Indonesia. Dari temuan tersebut, penemuan terbanyak ada di Pulau Jawa, tepatnya di Sangiran, Jawa Tengah. Pulau Jawa menjadi salah satu pusat penemuan fosil manusia purba di dunia karena penemuan fosil manusia purba terbanyak ditemukan di Jawa. Pulau Jawa merupakan wilayah yang didominasi oleh aliran sungai besar, salah satunya Sungai Bengawan Solo. Itulah mengapa, fosil manusia purba banyak ditemukan di sekitar Sangiran, yang merupakan daerah aliran sungai Bengawan Solo. Pada zaman dulu, manusia purba banyak mendiami wilayah tepian sungai, yang menjadi sumber air bagi mereka yang hidup secara nomaden atau berpindah-pindah tempat. Selain itu, wilayah pinggir sungai biasanya subur. Dengan demikian, fosil manusia purba banyak ditemukan di Indonesia karena indonesia merupakan negara yang sangat subur dan kaya dengan suber daya makanannya, sehingga masusia purba pada zaman dahulu banyak yang tinggal di indonesia terutama pada bagian dekat sungai.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi