Cyprinus C

29 Juli 2022 01:08

Iklan

Cyprinus C

29 Juli 2022 01:08

Pertanyaan

keanekaragaman ekosistem dipengaruhi oleh adanya factor …. a. abiotic dan abiogenesis b. biotik c. biotik dan abiotic d. evolusi e. abiogenesis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

17

:

37

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Yeni

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

10 Oktober 2022 12:47

Jawaban terverifikasi

Jawaban : C. Biotik dan abiotik Ekosistem adalah sebuah sistem yang terbentuk akibat adanya hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Keanekaragaman ekosistem adalah bentuk interaksi antara sebuah komunitas dengan lingkungan abiotiknya di suatu tempat tertentu dan dalam jangka waktu yang tertentu pula. Pada ekosistem terdapat 2 komponen penting yaitu komponen biotik (hidup) dan komponen abiotik (tidak hidup). Kedua komponen ini saling mempengaruhi, contohnya disini adalah hubungan hewan dengan air, interaksi antara kedua komponen ini akan membentuk suatu kesatuan dan keteraturan. Komponen biotik dan abiotik penyusun ekosistem ini akan berbeda-beda sehingga membentuk keanekaragam ekosistem. Dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah C. Biotik dan abiotik


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi