Cara M

05 Januari 2022 23:14

Iklan

Cara M

05 Januari 2022 23:14

Pertanyaan

karya batik termasuk ke dalam jenis seni A. Grafis B. Murni C. Visual D. Kriya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

51

:

53


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

03 Februari 2022 14:34

Jawaban terverifikasi

Hello Cara M, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah D. Kriya. Yuk simak pembahasan berikut. Seni kriya dua dimensi adalah jenis seni kriya yang dibuat di dalam media yang mempunyai dimensi panjang serta lebar saja. Contoh hasil karya seni ini adalah sulaman, mozaik, bordir, batik, rilief, tenun serta hiasan dinding. Kain Batik merupakan salah satu jenis kain tradisional yang termasuk ke dalam salah satu karya seni rupa warisan budaya Indonesia. Sejak tahun 2009 budaya Batik telah ditetapkan UNESCO sebagai warisan kemanusiaan untuk budaya lisan dan nonbendawi. Dengan demikian, karya batik termasuk ke dalam jenis seni kriya (pilihan D). Semoga membantu ya.


Iklan

Mardian S

Level 1

08 Juni 2022 01:19

Sablon merupakan karya seni


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!