Rahmat S

08 Februari 2022 09:33

Iklan

Rahmat S

08 Februari 2022 09:33

Pertanyaan

Kapan meninggalnya pahlawan Ibu kita Kartini?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

23

:

30

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Putri

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Lampung

10 Februari 2022 23:56

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, Kakak bantu jawab ya. 17 September RA Kartini, mengembuskan napas terakhirnya di usia 25 tahun. Pahlawan Pergerakan Nasional yang berjasa dalam perjuangan emansipasi perempuan, ini meninggal pada 17 September 1904, empat hari pascamelahirkan putra tunggalnya, Raden Mas Soesalit. Untuk lebih jelasnya, pahamilah penjelasan berikut ini. Raden Ajeng Kartini sangat terkenal karena keberaniannya menaikkan derajat wanita sama dengan derajat laki laki. Raden Ajeng Kartini juga pernah menulis buku yang berjudul '' Habis Gelap Terbitlah Terang '' Raden Ajeng Kartini lahir di Jepara, Jawa Tengah pada tanggal 21 April 1879. Raden Ajeng Kartini lalu menikah dengan Raden Adipati Joyodiningrat dan saat ingin melahirkan anak beliau. Raden Ajeng Kartini meninggal saat melahirkan anaknya tersebut. Raden Ajeng Kartini meninggal pada tanggal 17 September 1904 di Rembang, Jawa Tengah,Indonesia. Semoga membantu ya


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi