Aris D

10 Januari 2022 18:25

Iklan

Aris D

10 Januari 2022 18:25

Pertanyaan

kain batik termasuk hasil atau karya seni rupa terapan karena ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

11

:

27

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

10 Februari 2022 12:06

Jawaban terverifikasi

Halo Aris D. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah karena batik tidak hanya sebagai pajangan, tetapi juga bisa berfungsi untuk bahan sandang. Yuk simak pembahasan berikut. Batik adalah salah satu jenis seni rupa terapan yang telah tumbuh di Indonesia sejak dahulu kala. Ada beragam corak batik di seluruh nusantara. Masing-masing daerah memiliki motif batik yang khas dan berbeda-beda. Misal batik Mega Mendung dari Cirebon, batik Kawung berasal dari Jawa yang indentik dengan kerapihan dan berasal dari bentuk kolang-kaling yang disusun pada bidang empat persegi, batik Betawi yang khas dengan gaya pesisir dan terkadang ada motif meriah seperti padanan ondel-ondel, dan masih banyak lagi dari daerah lainnya. Berdasarkan fungsinya, seni membatik dibedakan menjadi dua yaitu : a. Fungsi Praktis Kain Batik dipergunakan sebagai bahan sandang untuk pakaian, sarung bantal, taplak meja dan sebagainya. b. Fungsi Estetis Kain dengan motif batik dapat dipergunakan sebagai karya seni hias atau lukisan. Jadi, jawabannya adalah karena batik tidak hanya sebagai pajangan, tetapi juga bisa berfungsi untuk bahan sandang. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi