Ridho E

02 Desember 2021 03:04

Iklan

Ridho E

02 Desember 2021 03:04

Pertanyaan

Jika pada seseorang di ketahui jumlah sel darah putihnya 26000/mm3. Wajahnya pucat karena darah merahnya juga berkurang dapat dipastikan orang itu menderita ... a.anemia b.leukimia c.leukopenia d.leukositas e.varises

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

07

:

56

Klaim

10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

10 Desember 2021 14:05

Jawaban terverifikasi

Halo Ridho, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban untuk soal ini adalah B. Sel darah putih (leukosit) merupakan sel darah yang berperan dalam sistem kekebalan tubuh. Pada orang normal, jumlahnya sekitar 6.000-9.000/mm3. Jika pada seseorang diketahui jumlah sel darah putihnya 26.000/mm3, maka orang tersebut menderita leukemia. Leukemia (kanker darah) terjadi karena produksi leukosit terlalu banyak atau tidak normal sehingga sel-sel leukosit tidak matang dan fungsi imunitas tidak optimal. Leukemia dapat mengganggu produksi eritrosit (sel darah merah) dan trombosit (keping darah) sehingga dapat menyebabkan pula anemia atau hemofilia. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

24

4.8

Jawaban terverifikasi