Valey V

17 Februari 2022 17:18

Iklan

Valey V

17 Februari 2022 17:18

Pertanyaan

Jika n=7/10+1,25−25%, maka nilai n adalah …

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

26

:

55


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Nur

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

21 Februari 2022 12:06

Jawaban terverifikasi

Halo Valey V, kakak bantu jawab ya :) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 17/10 Dalam operasi pecahan, dua pecahan atau lebih dapat ditambah/dikurang apabila memiliki penyebut yang sama, apabila berbeda, maka samakan terlebih dahulu penyebutnya. Jika oenyebut sudah sama, maka cukup pembilang yang dijumlahkan. Ingat, > bilangam desimal dengan 2 angka dibelakang koma, sama dengan pecahan per 100. > a% = a/100 n = 7/10 + 1,25 - 25% n = 7/10 + 125/100 - 25/100 KPK dari 10 dan 100 yaitu 100, sehingga ubah semua penyebut menjadi per 100. n = 7/10 . 10/10 + 125/100 - 25/100 n = 70/100 + 125/100 - 25/100 n = (70+125-25)/100 n = 170/100 (sederhanakan dengan sama-sama dibagi 10) n = 17/10 Jadi jawabnnya adalah 17/10


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!