Maya A

28 Juli 2021 06:40

Iklan

Maya A

28 Juli 2021 06:40

Pertanyaan

jika dalam penelitian tanaman anthophyta kita menghitung jumlah bunga, hasil pengamatan tersebut dinamakan..

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

40

:

32

Klaim

2

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Maryam

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

28 Juli 2021 08:35

Jawaban terverifikasi

Halo Maya, kakak bantu jawab ya. Dalam penelitian, pengambilan data dapat dilakukan dengan mengamati hasil yang muncul dari suatu penelitian. Pengamatan dapat dibagi menjadi dua pengamatan secara kualitatif dan pengamatan secara kuantitatif. Pengamatan secara kualitatif adalah pengamatan yang hasil pengamatannya tidak dapat dilakukan pengukuran hasil pengamatannya hanya dapat dituliskan dalam bentuk deskripsi. Sedangkan pengamatan kuantitatif adalah pengamatan yang hasil pengamatannya dapat dilakukan pengukuran, hasil pengamatannya dapat dituliskan dengan menuliskan hasil pengukuran dalam bentuk angka. Apabila kita melakukan pengamatan pertumbuhan pada tanaman Anthophyta, dan kita mengamati jumlah bunga yang tumbuh maka bunga tersebut dapat dihitung sehingga pengamatan tersebut termasuk ke dalam pengamatan kuantitatif. Semoga membantu ya Maya. Kelas: 10 SMA Topik: Ruang Lingkup Biologi


Iklan

Cintaputri S

25 Agustus 2022 14:47

Pada percobaan pengaruh zat pewangi pakaian terhadap kehidupan ikan digunakan ikan dengan jumlah yang berat ikan yang sama hal disebut merupakan viriable


Rasty Y

16 Agustus 2023 06:18

kuantitatif


Saldina F

10 Oktober 2023 12:05

Sains mempelajari hal hal yang di kenal sebagai konsep keseharian baik siswa guru atau juga masyarakat umum sehingga dalam hal ini sains bersifat


Yogi Z

14 Agustus 2024 13:16

Jika dalam penelitian tanaman anthophyta kita menghitung jumlah bunga,hasil pengamatan tersebut di namakan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi