Aura M

11 Januari 2022 16:06

Iklan

Iklan

Aura M

11 Januari 2022 16:06

Pertanyaan

Jerami merupakan bahan dasar dalam pembuatan kerajinan limbah basah. Yang disebut jerami adalah..... a. Tumbuhan padi c . Akar padi b. Batang padi d. B i j i padi​


6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

11 Februari 2022 04:09

Jawaban terverifikasi

Halo Aura M. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah b. Batang padi. Yuk simak pembahasan berikut. Kerajinan limbah basah merupakan kerajinan yang berbahan limbah yang mempunyai kandungan air cukup tinggi. Contohnya; kulit buah dan kulit sayuran atau daun-daunan. Contoh limbah-limbah organik basah yang dapat kita manfaatkan menjadi kerajinan antara lain; kulit jagung, kulit bawang, kulit buah/biji-bijian, jerami dan sebagainya. Pengolahan limbah organik basah dapat dilakukan dengan cara pengeringan menggunakan sinar matahari langsung hingga kadar air dalam bahan limbah organik habis. Bahan yang sudah kering merupakan bahan baku yang nantinya dapat dibuat berbagai macam produk kerajinan. Proses bahan baku menjadi bahan yang siap pakai ditentukan oleh pengrajin, apakah akan dicelup warna atau diberi pengawet agar kuat dan tahan lama, semua dipengaruhi oleh tujuan si pembuat. Jerami merupakan bahan dasar dalam pembuatan kerajinan limbah basah. Yang disebut jerami adalah batang padi. Jadi, jawabannya adalah b. Batang padi. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

teknik menggambar flora

165

0.0

Jawaban terverifikasi