Rahmat S

25 Mei 2022 07:41

Iklan

Rahmat S

25 Mei 2022 07:41

Pertanyaan

Jepang menyebabkan kekuasaan Belanda berakhir dengan menyerah tanpa syarat. saat menyerah kepada Jepang. Gubenur Jenderal Belanda yang berkuasan adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

38

:

00

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Setyaningsih

25 Mei 2022 08:15

Jawaban terverifikasi

Halo Rahmat S, kakak bantu jawab ya. Gubernur Jenderal Hindia Belanda saat Belanda menyerah kepada Jepang adalah Alidius Warmoldus Lambertus Tjarda van Starkenborgh Stachouwer. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Belanda adalah bangsa Eropa yang berkuasa paling lama di Indonesia. Kekuasaan Belanda berakhir ketika Belanda menyerah tanpa syarat kepada Jepang pada tahun 1942. Penyerahan itu dilakukan dengan penandatanganan Perjanjian Kalijati. Pada saat itu, Gubernur Jenderal Hindia Belanda dijabat oleh Alidius Warmoldus Lambertus Tjarda van Starkenborgh Stachouwer. Alidius Warmoldus Lambertus Tjarda van Starkenborgh Stachouwer kemudian menjadi Gubernur Jenderal Hindia Belanda yang teakhir. Dengan demikian, Gubernur Jenderal Hindia Belanda saat Belanda menyerah kepada Jepang adalah Alidius Warmoldus Lambertus Tjarda van Starkenborgh Stachouwer. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi