Falco P

23 Mei 2022 01:04

Iklan

Falco P

23 Mei 2022 01:04

Pertanyaan

Jenis mutasi gen pada gambar di bawah adalah .... A. delesi B. insersi C. translokasi D. katenasi E. duplikasi

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

23

:

05

Klaim

10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Ridho

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

23 Mei 2022 16:12

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. Mutasi gen adalah perubahan susunan gen (DNA) yang dapat menyebabkan perubahan sifat-sifat organisme yang mengalaminya. Perubahan tersebut dapat diwariskan organisme kepada keturunannya. Pada mutasi gen, peristiwa delesi dan insersi memiliki mekanisme yang berlawanan. Delesi merupakan penghapusan atau pengurangan basa nitrogen pada rantai nukleotida, sedangkan insersi merupakan penyisipan atau penambahan basa nitrogen di tengah rantai nukleotida. Gambar di atas terjadi penambahan rantai basa nitrogen bagian 5 dan 7 yang disebut dengan insersi. π‘±π’‚π’…π’Š, π‘±π’‚π’˜π’‚π’ƒπ’‚π’π’π’šπ’‚ 𝒂𝒅𝒂𝒍𝒂𝒉 𝑩.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi