Winda W

07 Desember 2021 00:31

Iklan

Winda W

07 Desember 2021 00:31

Pertanyaan

Jenis ikatan yang terjadi di dalam senyawa HNO3 terdiri dari adalah...(Nomor Atom H=1; N=7; O=8) A. 2 buah ikatan kovalen tunggal dan 2 buah ikatan kovalen rangkap. B. 2 buah ikatan kovalen tunggal, 1 buah ikatan ion, dan 1 buah ikatan koordinat. C. 2 buah ikatan kovalen tunggal, 1 buah ikatan kovalen rangkap 3 dan 1 buah ikatan koordinat. D. 2 buah ikatan kovalen tunggal, 1 buah ikatan rangkap 2 dan 1 buah ikatan koordinat. E. 3 buah ikatan kovalen tunggal, dan 1 buah ikatan koordinat.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

45

:

27

Klaim

40

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Budi

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

26 Desember 2021 13:43

Jawaban terverifikasi

Halo Winda, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban dari pertanyaanmu adalah D Untuk lebih memahami bagaimana cara mendapatkan jawaban tersebut, mari disimak penjelasan di bawah ini. Berikut langkah-langkah menggambarkan struktur Lewis molekul HNO₃: 1. Mula-mula tentukan kerangka molekul dengan beberapa kriteria sebagai berikut: • Kerangka molekul harus simetris atau hampir simetris. • Atom pusat adalah atom yang memiliki jumlah kulit atom yang banyak. Namun jika jumlah kulit atomnya sama, maka atom pusat adalah yang memiliki nomor atom terendah. • Hafalkan kekhasan atom-atom berikut dalam berikatan: - Atom H tidak mungkin menjadi atom pusat. - Atom C dapat mengikat satu, dua, tiga dan empat atom, tidak lebih dari itu. - Atom N dapat mengikat satu, dua, tiga hingga empat atom. - Atom O dapat mengikat satu, dua, hingga tiga atom. 2. Kemudian hitung jumlah elektron valensi yang dibutuhkan (N) tiap atom agar mencapai keadaan stabil yaitu duet (2e) atau oktet (8e). N = 3 x 8e (atom O) + 1 x 2e (atom H) + 1 x 8e (atom N) N = 34e 3. Lalu hitung jumlah elektron yang tersedia (A), sesuia dengan elektron valensi masing-masing atom. A = 3 x 6e (atom O) + 1 x 1e (atom H) + 1 x 5e (atom N) A = 24e 4. Selanjutnya hitung elektron yang berikatan (Z), dengan menghitung selisih N dan A. Z = N - A Z = 34e - 24e Z = 10e 5. Hitung juga jumlah elektron bebas (B), dengan menghitung selisih A dan Z. B = A - Z B = 24e - 10e B = 14e 6. Gambarkan semua elektron dalam kerangka molekul. (terlampir) Sehingga dalam molekul HNO₃ terdapat 2 buah ikatan kovalen tunggal, 1 buah ikatan rangkap 2 dan 1 buah ikatan koordinasi.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

459

2.8

Jawaban terverifikasi