Wulandari W

16 Juni 2020 04:46

Iklan

Iklan

Wulandari W

16 Juni 2020 04:46

Pertanyaan

jelaskanlah kebijakan pemerintah jepang di bidang politik pemerintahan dan bidang ekonomi


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

23 Januari 2022 02:30

Jawaban terverifikasi

Halo Wulandari W. Kakak bantu jawab ya. Kebijakan pemerintahan Jepang di bidang politik dilihat dari dikeluarkannya Undang-undang berkaitan dengan politik pemerintahan Indonesia salah satunya UU Nomor 2 Tanggal 8 Maret 1942 tentang larangan kepada orang Indonesia untuk berserikat dan berkumpul. Kemudian di bidang ekonomi diterapkannya kebijakan self sufficiency. Berikut penjelasannya ya. Pendudukan Jepang di Indonesia mulai berjalan sejak tahun 1942, saat setelah Jepang berhasil melakukan penyerangan terhadap pangkalan militer AS di Pearl Harbour, yang kemudian diiringi dengan berhasilnya Jepang masuk ke negara-negara Asia termasuk Indonesia. Sejak Jepang masuk ke Indonesia, Jepang mulai menerapkan berbagai macam kebijakan seperti salah satunya kebijakan bidang politik dan ekonomi. Di bidang politik terdapat beberapa kebijakan yang dibuat Jepang dalam bentuk Undang-undang yaitu: 1. Undang-undang Nomor 2 Tanggal 8 Maret 1942 tentang larangan terhadap orang Indonesia untuk berserikat dan berkumpul. 2. Undnag-undang Nomor 3 Tanggal 10 Mei 1942 tentang larangan kepada orang Indonesia untuk memperbincangkan pergerakan atau propaganda perihal peraturan dan susunan negara. 3. Undang-undang Tanggal 22 Juli 1942 tentang larangan pendirian organisasi yang bersifat politik. Di bidang ekonomi terdapat kebijakan yang dibuat Jepang yaitu: 1. Menyita aset-aset ekonomi yang penting. 2. Adanya kebijakan self sufficiency (kebijakan yang menekan bahwa semua kekayaan yang dimiliki rakyat adalah untuk kepentingan perang). 3. Melakukan pengawasan yang ketat di bidang ekonomi. Semoga membantu😊


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Masa kerajaan Sriwijaya di mulai dari abad ke .....sampai abad ke.....

6

0.0

Jawaban terverifikasi

Dalam bidang perkebunan, rakyat Indonesia di paksa untuk menganti makanan pokok seperti Jagung dan Ubi menjadi Padi dan Gandum, hal ini di maksudkan dengan alasan

17

0.0

Lihat jawaban (1)

Iklan

Iklan