Aldi W

04 Februari 2020 08:28

Iklan

Aldi W

04 Februari 2020 08:28

Pertanyaan

jelaskan proses yang terjadinya perubahan suhu pada pencampuran air panas dan dingin

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

38

:

34

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Sahrul

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

04 Januari 2022 07:54

Jawaban terverifikasi

Hallo Aldi, Kakak bantu jawab ya proses yang terjadinya perubahan suhu pada pencampuran air panas dan dingin dapat dijelaskan dengan menggunakan Asas Black. Asas Black menyatakan bahwa pada pencampuran dua zat yang memiliki suhu yang berbeda terjadi perpindahan kalor dari benda yang bersuhu tinggi ke benda yang bersuhu rendah dengan jumlah kalor yang dilepaskan benda yang bersuhu tinggi sama dengan kalor yang diterima oleh benda yang bersuhu lebih rendah hingga terjadi keseimbangan suhu. Oleh karena itu, pada saat air panas dicampur dengan air dingin, maka kalor dilepaskan oleh air panas dan kemudian diterima oleh air dingin dengan jumlah yang sama. Akibatnya suhu air panas menurun dan suhu air dingin meningkat. Hal tersebut terus berlangsung hingga dicapai suhu setimbang. Semoga membantu :)


Iklan

Cokorda J

04 Februari 2020 11:30

percampuran air panas dan dingin berlaku lah Asas Black dimana kalor yang diterima air sama dengan kalor yang dilepaskanya yang berarti air panas karena memiliki suhu lebih tinggi melepas sebagian kalornya kepada air yang dingin dan air dingin menerima kalor yg dilepaskan oleh air panas... akhirnya suhu campuran menjadi air hangat


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

fauna indonesia

2

5.0

Jawaban terverifikasi