Maria M

23 Januari 2022 17:11

Iklan

Maria M

23 Januari 2022 17:11

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan campuran peterogen dan campuran homogen serta berikan contoh !

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

07

:

09

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Azalia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

28 Januari 2022 06:09

Jawaban terverifikasi

Halo Maria, saya bantu jawab ya. Campuran homogen susunan zat-zatnya tidak dapat dibedakan lagi, contohnya sirup. Sedangkan campuran heterogen susunan zat-zatnya masih bisa dibedakan, contohnya campuran pasir dan air. Campuran didefinisikan sebagai sebuah materi yang tersusun oleh beberapa jenis zat berbeda dengan perbandingan antara satu dan lainnya melalui proses Fisika. Campuran terdiri dari dua macam, yaitu campuran homogen dan campuran heterogen. Campuran homogen adalah jenis campuran yang terdiri dari dua atau lebih zat sehingga disaat tercampur susunan zat-zat tersebut tidak dapat dibedakan lagi. Contoh : larutan garam, larutan gula, susu dan sirup. Sedangkan campuran heterogen merupakan jenis campuran dengan susunan zat campurannya tidak tercampur sempurna sehingga masih dapat dibedakan. Contohnya campuran minyak dan air, campuran pasir dan air. Terimakasih sudah bertanya, semoga membantu ^_^


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi