Borrago O

19 April 2022 14:44

Iklan

Borrago O

19 April 2022 14:44

Pertanyaan

Jelaskan mengenai karakteristik dari tumbuhan paku kawat atau Lycophyta!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

08

:

22

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

19 April 2022 15:59

Jawaban terverifikasi

Hai Borrago, kakak bantu jawab ya. Tumbuhan paku kawat (Lycophyta) mempunyai karakteristik: daun sempit mirip rambut keras bersisik, memiliki batang yang kaku seperti kawat, menghasilkan 1 jenis spora, sporangium terkumpul dalam strobilus dan terletak di ujung cabang. Lycophyta merupakan salah satu kelompok tumbuhan paku homospora, yaitu tumbuhan paku yang menghasilkan 1 jenis spora dengan bentuk dan ukuran yang sama. Lycophyta mempunyai karakteristik: mempunyai daun yang sempit (mikrofil) mirip rambut keras atau sisik, memiliki batang yang kaku seperti kawat, sporangium (kotak spora) terkumpul dalam struktur strobilus dan terletak di ujung cabang. Contoh tanaman Lycophyta adalah ๐˜“๐˜บ๐˜ค๐˜ฐ๐˜ฑ๐˜ฐ๐˜ฅ๐˜ช๐˜ถ๐˜ฎ sp. Dengan demikian, Lycophyta mempunyai karakteristik: daun sempit mirip rambut keras bersisik, memiliki batang yang kaku seperti kawat, menghasilkan 1 jenis spora, sporangium terkumpul dalam strobilus dan terletak di ujung cabang. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

24

4.8

Jawaban terverifikasi