Dharul Y

25 Maret 2020 03:55

Iklan

Iklan

Dharul Y

25 Maret 2020 03:55

Pertanyaan

jelaskan mengapa mitokondria pada bayi lebih banyak diwariskan dari seorang ibu


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Anggita

08 Januari 2022 05:20

Jawaban terverifikasi

Halo Dharul, kakak bantu jawab ya :) DNA mitokondria lebih banyak diwariskan dari ibu disebabkan karena mitokondria yang dimiliki sperma tidak ikut masuk dan berkembang bersama dengan sel telur. Mitokondria pada ayah ditemukan dalam jumlah banyak pada leher sperma. Adanya ATP (energi) dari mitokondria pada leher sperma inilah yang membuat sperma bergerak sangat aktif menuju sel telur pada saat proses fertilisasi. Pada saat fertilisasi berlangsung, sel sperma akan menembus zona pelusida sel telur. Ketika berhasil menembus sel telur, hanya kepala sperma yang masuk ke dalam sel telur sedangkan bagian leher dan ekor sperma yang terdapat mitokondria didalamnya tertinggal di luar sel telur. Selanjutnya akan terjadi pembelahan sel dengan energi yang bersumber dari mitokondria milik sel telur (ibu). Dari sinilah mengapa DNA mitokondria dapat diwariskan kepada anaknya dari sang ibu. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Mengapa dalam menanggapi rangsang sel tumbuhan lebih lambat dari pada sel hewan?

4

0.0

Jawaban terverifikasi