Rahmat S

09 Maret 2022 14:50

Iklan

Rahmat S

09 Maret 2022 14:50

Pertanyaan

Jelaskan latar belakang dan hasil Konferensi Meja Bundar!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

47

:

58

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

12 Maret 2022 17:12

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, kakak bantu jawab ya. Latar belakang terjadinya KMB adalah karena adanya aksi militer Belanda dalam mengecam kemerdekaan Indonesia. Hasil Konferensi Meja Bundar adalah pengakuan kedaulatan Indonesia dari Belanda dengan beberapa syarat. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Konferensi Meja Bundar dilaksanakan karena dunia Internasional menggecam aksi Belanda di Indonesia yang masih mengecam kemerdekaan Indonesia dengan aksi-aksi militernya. Oleh karena itu untuk menyelesaikan konflik, maka dilaksanakan KMB yang digelar di Den Haag, Belanda pada 23 Agustus-2 November 1949. KMB menjadi upaya diplomasi yang dilakukan pemerintah Indonesia yang akhirnya berhasil mendapatkan kedaualatan dari Belanda. Setelah itu terjadi perubahan dalam ketataan negara Indonesia yang tadinya Republik Indonesia menjadi Republik Indonesia Serikat (RIS). Republik Indonesia Serikat adalah suatu negara federasi yang berdiri pada tanggal 27 Desember 1949 sebagai hasil kesepatakan tiga pihak dalam KMB. Hal tersebut dilakukan sebagai salah satu upaya dari pemerintah Indonesia untuk mendapatkan pengakuan kedaulatan dari negara-negara dunia atas kemerdekaan Indonesia, terutama negara-negara Barat. Hasil KMB pada 2 Nobember 1949: 1. Belanda menyerahkan kedaulatan kepada Republik Indonesia Serikat pada akhir Desember 1949. 2. Akan dibentuk Uni Indonesia-Belanda. Dalam uni itu, Indonesia dan Belanda akan bekerja sama. Kedudukan Indonesia dan Belanda sederajat. 3. Indonesia akan mengembalikan semua milik Belanda dan memabayar utang-utang Hindia Belanda sebelum tahun 1949. 4. Masalah Irian Barat akan dibahas satu tahun kemudian. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi