Rahmat S

11 Mei 2022 00:06

Iklan

Rahmat S

11 Mei 2022 00:06

Pertanyaan

Jelaskan 4 saluran islamisasi di indonesia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

14

:

09

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rosalina

11 Mei 2022 22:16

Jawaban terverifikasi

Jawabannya dari 4 saluran Islamisasi di Indonesia adalah saluran perdagangan, pendidikan, perkawinan dan tasawuf. Pembahasan Penyebaran agama Islam di Nusantara dilakukan dengan cara yang damai dan fleksibel. Islam di Nusantara lebih mudah diterima karena menggunakan dakwah yang bersifat adaptif terhadap karakteristik masyarakat nusantara. Berikut merupakan saluran-saluran Islamisasi di Nusantara: 1. Saluran Perdagangan ( melalui perdagangan Islam lebih mudah berkembang karena para pedagang lebih banyak bersosialisasi dengan penduduk setempat) 2. Saluran pendidikan ( melalui pesantren yang didirikan disekitar rumah penduduk) 3. Saluran perkawinan ( adanya perkawinan antara orang pendatang yang beragama Islam dengan penduduk setempat) 4. Saluran tasawuf ( ajaran tasawuf diajarkan di kalangan masyarakat) 5 saluran kesenian( wayang menjadi salah satu media penyebaran agama islam). Jadi, jawabannya adalah saluran perdagangan, pendidikan, perkawinan dan tasawuf.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi