Arawinda A

29 Mei 2022 06:57

Iklan

Arawinda A

29 Mei 2022 06:57

Pertanyaan

Jabatan moh hatta dalam jong sumatranen bond adalah a. ketua b. wakil c. pemrakarsa d. sekretaris e. bendahara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

28

:

14

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Gunawan

29 Mei 2022 07:28

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah E. Bendahara Untuk lebih jelasnya, simaklah pembahasan berikut ini : Mohammad Hatta merupakan salah satu tokoh dari Sumatera Barat yang memiliki peran penting dalam pergerakan nasional. Sejak usia muda, Muhammad Hatta aktif dalam organisasi pemuda Jong Sumatranen Bond (JSB). Organisasi ini adalah organisasi yang didirikan oleh pemuda-pemuda Sumatera yang tinggal di Jakarta. Tujuan dari organisasi ini adalah untuk mempererat hubungan antar pelajar yang berasal dari Sumatera, mendidik pemuda Sumatera untuk menjadi pemimpin bangsa, serta mempelajari dan mengembangkan budaya Sumatera. Pada akhir 1917, Mohammad Hatta dipilih sebagai bendahara Jong Sumatranen Bond (JSB) Padang. Dengan demikian, Jabatan Moh Hatta dalam Jong Sumatranen Bond adalah sebagai Bendahara.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi