Indah P

09 Mei 2022 06:24

Iklan

Indah P

09 Mei 2022 06:24

Pertanyaan

Istilah gerak sejarah pada dasarnya mengacu pada kenyataan bahwa .... a. sejarah manusia bersifat dinamika b. sejarah hanya bermakna jika mengalami pergerakan c. tidak ada yang tidak berubah dalam gerak sejarah d. sejarah manusia bergerak secara linear e. manusia adalah penggerak utama sejarah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

30

:

45

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

16 Mei 2022 04:05

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah E. Berikut penjelasannya ya. Sejarah adalah peristiwa masa lampau yang berkaitan dengan aktivitas manusia. Manusia adalah faktor yang memegang peran utama terhadap pergerakan sejarah. Manusia berperan dalam kesinambungan dan perubahan sejarah. Oleh sebab itu, manusia memegang peranan yang sangat menentukan terhadap jalannya suatu peristiwa sejarah. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E. manusia adalah penggerak utama sejarah. Semoga membantu😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi