Borrago O

19 Juni 2022 13:41

Iklan

Iklan

Borrago O

19 Juni 2022 13:41

Pertanyaan

Industri tekstil akhir-akhir ini kesulitan mendapatkan bahan baku kain sutra. Untuk mengatasi masalah tersebut masyarakat melakukan budidaya ulat sutra yang tergolong hewan kelas insecta dalam kelompok arthropoda. Cir-ciri kelas insekta adalah .... A. kaki beruas-ruas dan memiliki sayap B. jumlah kaki 3 pasang dan tubuh terdiri atas 2 bagian (kepala, dada dan perut) C. jumlah kaki sepasang dan tubuh terdiri atas 3 bagian (kepala, dada, dan perut) D. jumlah kaki 3 pasang, tubuh terdiri atas 3 bagian (kepala, dada, dan perut) E. jumlah kaki 3 pasang, tubuh beruas-ruas


33

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

20 Juni 2022 04:25

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Insecta merupakan salah satu anggota filum Arthropoda yang memiliki ciri berikut. - Tubuh dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu kepala, dada dan perut. - Dada terdiri dari tiga segmen, dilengkapi tiga pasang kaki beruas. - Mempunyai sepasang mata faset dan sepasang antena. - Umumnya memiliki dua pasang sayap. - Organ pernapasan berupa trakea. - Alat kelamin jantan dan betinanya terpisah (gonokhoris). - Sistem peredaran darah terbuka. - Sistem ekskresi berupa sistem pembuluh malphigi. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah D.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

994

5.0

Jawaban terverifikasi