Indah P

05 April 2022 02:06

Iklan

Indah P

05 April 2022 02:06

Pertanyaan

Indonesia merupakan negara majemuk karena terdiri atas ratusan suku bangsa. Sikap yang tepat dalam menanggapi keragaman suku bangsa di Indonesia adalah .... a. menonjolkan kebudayaan sendiri di atas kebudayaan lain b. mempelajari keragaman hanya dengan membaca buku dan internet c. menggun akan bahasa daerah dalam kehidupan sehari-hari d. menghormati keragaman bahasa dan budaya serta melestarikan kebudayaan yang ada e. menggantikan kebudayaan nasional dengan kebudayaan daerah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

58

:

47

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

05 April 2022 08:59

Jawaban terverifikasi

Hai Indah P, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah yang d. menghormati keragaman bahasa dan budaya serta melestarikan kebudayaan yang ada. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Indonesia merupakan negara majemuk karena terdiri atas ratusan suku bangsa yang tersebar diseluruh kepulauan Indonesia. Setiap suku memiliki kebudayaan yang berbeda-beda baik itu bahasa, warna kulit, adat istiadat dll. Sikap yang tepat kita dalam menanggapi keragaman suku bangsa di Indonesia tersebut adalah dengan selalu menjunjung tinggi toleransi terhadap masyarakat lain dengan cara menghormati keragaman bahasa dan budaya serta melestarikan kebudayaan yang ada. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi