Putri G

16 Desember 2021 10:56

Iklan

Putri G

16 Desember 2021 10:56

Pertanyaan

Ilustrasi yg dibuat dengan menggunakan kamera biasanya menerapkan teknik.... A. Gambar tangan B. Sketsa C. Gabungan D. Topografi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

05

:

12

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Diah

08 Januari 2022 04:57

Jawaban terverifikasi

Halo Putri G. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya 😊 Jawaban soal di atas adalah D. Cermati pembahasan berikut ini. Gambar Ilustrasi adalah gambar yang mana gambar tersebut untuk dapat memperjelas ide cerita atau narasi. Tujuan diberikan gambar ilustrasi adalah untuk dapat memperkuat, memperjelas, memperindah, mempertegas, dan memperkaya dari cerita atau narasi yang terkandung di dalam bacaan. Ilustrasi yang dibuat dengan menggunakan kamera biasanya menerapkan teknik topografi. Fungsi dari gambar ilustrasi itu sendiri juga dimanfaatkan untuk dapat membuat hidup sebuah cerita atau narasi. Gambar ilustrasi yang baik tentu saja adalah gambar ilustrasi yang dapat merangsang dan membantu pembaca untuk dapat berimajinasi tentang cerita yang dibacanya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

3

0.0

Jawaban terverifikasi