Emran E

17 April 2022 08:48

Iklan

Emran E

17 April 2022 08:48

Pertanyaan

Hubungan dagang antara Indonesia dan India terjadi sejak tahun 1M. Hubungan perdagangan ini diikuti pula oleh hubungan kebudayaan, seperti agama, sistem pemerintahan, sosial, dan budaya sehingga terjadi percampuran kebudayaan di antara dua bangsa tersebut. Hubungan itu membuat bangsa Indonesia mengenal agama Hindu dan Buddha. Teori yang menyatakan masuknya agama Hindu dan Buddha dibawa oleh para dagang dari Hindia adalah teori yang dikemukakan oleh...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

46

:

31

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

24 April 2022 05:30

Jawaban terverifikasi

Halo Emran E. Kakak bantu jawab ya. Teori yang menyatakan masuknya agama Hindu dan Buddha dibawa oleh para pedagang dari Hindia adalah teori yang dikemukakan oleh N.J. Krom. Berikut penjelasannya ya. Teori Waisya dikemukakan oleh N.J.Krom yang menyebutkan bahwa para pedagang yang beragama Hindu dan Buddha dari India sebagai penyebar utama agama tersebut di Nusantara. Hal ini dikarenakan perdagangan pada zaman dahulu menggunakan jalur laut dan bergantung pada angin, ketika para pedagang ini menetap di Nusantara, mereka memperkenalkan agama dan kepercayaannya kepada masyarakat. Salah satu bukti yang memperkuat teori tersebut adalah keberadaan Kampung Keling di beberapa daerah di Indonesia. Dengan demikian, teori yang menyatakan masuknya agama Hindu dan Buddha dibawa oleh para pedagang dari Hindia adalah teori yang dikemukakan oleh N.J. Krom. Semoga membantu ya.


Iklan

Muhammad R

06 Juni 2023 04:19

Simaklah deskripsi di bawah ini ! Hubungan dagang antara Indonesia dan india terjadi sejak tahun 1 M. hubungan perdagangan ini diikuti pula oleh hubungan kebudayaan seperti agama, system pemerintahan, social dan budaya sehingga terjadi percampuran kebudayaan kedua bangsa tersebut. Pernyataan ini diperkuat oleh beberapa teori (Hipotesis) terkait proses masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Hindu-Budha. Diantaranya teori waisya, teori kesatria, teori brahmana, dan teori arus balik. Berdasarkan deskripsi di atas, teori yang menyatakan bahwa penyebaran agama Hindu dan Budha terjadi karena adanya hubungan dagang serta dilakukan oleh bangsa Indonesia sendiri yang mempunyai kepentingan untuk dating dan berkunjung ke India adalah teori …


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi