Manusia B

02 April 2023 06:30

Iklan

Manusia B

02 April 2023 06:30

Pertanyaan

hitunglah konsentrasi larutan apabila diketahui HCl dengan pH 3 pada 400mL

hitunglah konsentrasi larutan apabila diketahui HCl dengan pH 3 pada 400mL

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

58

:

30

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

J. Siregar

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

02 April 2023 11:53

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 0,001 M. HCl merupakan asam kuat yang mengalami ionisasi secara sempurna di dalam air. Perhitugan derajat keasaman (pH) larutan asam kuat menggunakan rumus berikut. [H+] = a.Ma pH = -log [H+] Keterangan: a : jumlah ion H+ Ma : konsentrasi asam (M) Reaksi ionisasi HCl. HCl(aq) ---> H+(aq) + Cl-(aq) a = 1 pH = -log [H+] 3 = -log [H+] [H+] = 10-³ M Selanjutnya kita hitung konsentrasi larutan HCl. [H+] = a.Ma Ma = [H+]/a [HCl] = 10-³ M ÷ 1 [HCl] = 0,001 M Dengan demikian, konsentrasi larutan HCl sebesar 0,001 M.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

634

2.7

Jawaban terverifikasi