Nur H

24 Januari 2022 23:41

Iklan

Iklan

Nur H

24 Januari 2022 23:41

Pertanyaan

hitung pH dari 250 mo larutan nho3 0,0025 ml


16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. I.S

24 Februari 2022 05:37

Jawaban terverifikasi

Hallo Kak Nur, izin mengoreksi sedikit ya kak, mungkin maksud kakak itu "250 ml HNO₃ 0,0025 M ya kak", bukan "250 mo larutan nho3 0,0025 ml". ^^ Jadi, jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah pH = 4 - 2 log 5. Untuk lebih jelasnya silahkan simak pembahasan berikut ^^ Larutan HNO₃ merupakan larutan asam kuat. Maka untuk menentukan pH nya dapat menggunakan rumus: [H⁺] = a x M pH = - log [H⁺] Keterangan: a = jumlah valensi asam (jumlah ion H⁺) M = konsentrasi larutan Sehingga berdasarkan rumus tersebut, maka perhitungannya yaitu: HNO₃ ➝ H⁺ + NO₃⁻ [H⁺] = a x M [H⁺] = 1 x 0,0025 M [H⁺] = 0,0025 M pH = - log [H⁺] pH = - log (0,0025 M) pH = - log (25 x 10⁻⁴ M) pH = 4 - log 25 pH = 4 - log 5² pH = 4 - 2 log 5


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

171

0.0

Jawaban terverifikasi