Allisa C

13 Juli 2022 00:09

Iklan

Iklan

Allisa C

13 Juli 2022 00:09

Pertanyaan

Hitung massa dari 3,01 × 10²² Pb.


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Y. Yosua

14 Juli 2022 01:30

Jawaban terverifikasi

Jawaban : 10,35 gram Bilangan Avogadro adalah bilangan yang merepresentasikan banyaknya "entitas" dalam setiap satu mol. Bilangan ini dapat dikaitkan untuk menentukan jumlah atom atau molekul. Persamaan dirumuskan sebagai berikut : n = N / L n = mol N = Jumlah partikel (atom atau molekul) L = Bilangan avogadro senilai 6,02 x 10^23 (atom/mol atau molekul/mol) Mol adalah satuan yang digunakan untuk mengukur jumlah dari suatu zat. Untuk atom, mol dirumuskan dalam: n = m/Ar Dimana : n = mol m = massa (gram) Ar = massa atom relatif (gram/mol) Dihitung mol Pb sebagai berikut: n Pb = N Pb/L n Pb = 3,01 x 10^22 atom/(6,02 x 10^23 atom/mol) n Pb = 0,05 mol Dihitung massa Pb sebagai berikut: n Pb = m Pb/Ar Pb 0,05 mol = m Pb/(207 gram/mol) m Pb = 0,05 mol x 207 gram/mol m Pb = 10,35 gram Dengan demikian, diperoleh massa Pb sebesar 10,35 gram.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

162

0.0

Jawaban terverifikasi