Nabila A

14 Juli 2022 23:57

Iklan

Nabila A

14 Juli 2022 23:57

Pertanyaan

Hitler mendirikan sebuah partai dengan nama Deutsche Arbeiter Partei (Partai Buruh Jerman) pada tahun 1919 di Kota Munchen. Partai ini kemudian berubah nama menjadi National Sozialistsche Deutsche Arbeiter Partei atau Nazi. Untuk meraih dukungan masyarakat, Nazi selalu mempropagandakan "Deutsch Uber Alles" yang artinya .... A. bangsa Jerman di atas bangsa-bangsa lain B. Arya ras unggulan C. Jerman tetap berjaya D. berjuang sampai mati E. manusia unggul

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

52

:

38

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

19 Juli 2022 01:36

Jawaban terverifikasi

Jawaban: A Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut ini. Adolf Hitler tokoh penting dalam sejarah Perang Dunia II yang mewakili negara Jerman, Adolf memimpin partai NAZI dan mendominasi perpolitikan di Jerman selama perang berlangsung. Dibawah kepemimpinan Adolf Hitler, Jerman berada dalam tindak otoriter dan kemiliteran. NAZI selalu mendengungkan semboyan "Deutsch Uber Alles" yang artinya bangsa Jerman berada di atas bangsa-bangsa lain. Jerman menggunakan ideologi fasisme dalam menjalankan pemerintahannya, tidak heran mereka memiliki semangat nasionalisme yang berlebihan. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah opsi A. Bangsa Jerman di atas bangsa-bangsa lain


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

70

5.0

Jawaban terverifikasi