Dewi H

30 Maret 2022 04:57

Iklan

Iklan

Dewi H

30 Maret 2022 04:57

Pertanyaan

Hidrokarbon adalah senyawa yang tersusun


62

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Izzatun

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

31 Maret 2022 00:26

Jawaban terverifikasi

Hai Dewi, Kakak bantu jawab ya.. Jawabannya : Hidrokarbon adalah suatu senyawa yang tesusun dari unsur karbon (C) dan unsur hidrogen (H). Yuk kita bahas lebih lanjut, Hidrokarbon memiliki rantai karbon dan atom-atom hidrogen yang berikatan dengan rantai tersebut. Contohnya : ● metana merupakan hidrokarbon dengan satu atom karbon dan empat atom hidrogen, yaitu CH4. ● etana merupakan hidrokarbon yang terdiri dari dua atom karbon bersatu dengan sebuah ikatan tunggal, masing-masing mengikat tiga atom hidrogen. Strukturnya CH3-CH3 ●propana merupakan hidrokarbon yang memiliki tiga atom C dan 6 atom H. Strukturnya CH3-CH2-CH3 dan seterusnya dengan rumus struktur CnH2n+2 (dimana n merupakan banyaknya atom karbon). Semoga membantu ya, Terima kasih sudah bertanya di roboguru.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

171

0.0

Jawaban terverifikasi