Eka P
03 Agustus 2023 13:24
Iklan
Eka P
03 Agustus 2023 13:24
Pertanyaan
Hidrogen Fluorida (HF) merupakan gas yang dimanfaatkan untuk membuat freon. Gas HF dapat dihasilkan melalui reaksi sebagai berikut:
CaF2(s) + H2SO4(aq) --> CaSO4(s) + 2HF(g)
Jika rendemen reaksinya adalah 90% maka untuk mendapatkan 22,4 liter gas HF (0°, 1 atm), massa CaF2 yang harus direaksikan adalah.....
(Ar) Ca = 40 dan F = 19
2
1
Iklan
Muhammad H
05 Agustus 2023 02:46
Untuk menjawab soal ini dapat dilakukan dengan menggukan konsep stoikiometri Mula Reaksi dan Setimbang.
CaF2(s) + H2SO4(aq) --> CaSO4(s) + 2HF(g)
Mula 0,55 mol
Reaksi 0,5 mol 0,5 mol 0,5 mol 1 mol
Setimbang 0,05mol 1 mol
Gas HF 22,4L (0oC, 1 atm) keadaan STP Rendemen 90%
Mr HF = 1 + 19 = 20 gr/mol
Mr CaF2 = 40 + (19x2) = 78 gr/mol
mol HF = 22,4L/22,4L/mol(STP) = 1 mol (dimasukkan ke persamaan MRS)
maka mula-mula ada 0,55 mol CaF2.
massa CaF2 = 0,55 mol x 78 gr/mol = 42,9 gram
· 5.0 (3)
Adzra Z
07 Agustus 2023 13:06
ka itu 0,55 nya dari mana?
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!