Esther E

03 Juni 2022 09:40

Iklan

Esther E

03 Juni 2022 09:40

Pertanyaan

Hibridisasi atom-atom pada theobromine (gambar di bawah ini) 1. O1 - sp2 2. C2 - sp3 3. N4 - sp3 4. C3 - sp3 Hibridisasi yang salah pada pernyataan di atas adalah ... a. 1, 2, dan 3 b. 1 dan 3 c. 2 dan 4 d. 4 saja e. 1, 2, 3, dan 4

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

10

:

23

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Tovani

03 Juni 2022 16:13

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat D. Hibridisasi adalah bersatunya beberapa orbital membentuk sebuah orbital baru sesuai dengan konsep ikatan kimia. Hibridisasi sp³ terjadi pada atom yang hanya berikatan tunggal, sedangkan hibridisasi sp² terjadi dalam ikatan rangkap 2, di mana 1 orbital s akan bersatu dengan 2 orbital p, sedangkan 1 orbital p sisa akan berikatan membentuk satu ikatan pi (π). Pada gambar terlihat bahwa atom O1 berikatan rangkap 2 sehingga memiliki hibridisasi sp². Atom C2 memiliki 4 ikatan tunggal, sehingga memiliki hibridisasi sp³. Atom N3 memiliki 3 ikatan tunggal, sehingga memiliki hibridisasi sp³. Atom C3 memilki 1 ikatan rangkap 2, sehingga memiliki hibridisasi sp². Jadi, hibridisasi yang salah adalah C3 − sp³.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

27

5.0

Jawaban terverifikasi