Justicia G

14 Februari 2022 15:46

Iklan

Justicia G

14 Februari 2022 15:46

Pertanyaan

Hewan yang termasuk dalam kelas Turbellaria adalah.. A. Gyrodactylus salaris B. Schitosoma japonicum C. Dugesia sp D. Clonorchis sinensis E. Fasicola hepatica

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

45

:

58

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

U. Hanum

01 Agustus 2022 11:53

Jawaban terverifikasi

Hewan yang termasuk dalam kelas Turbellaria adalah π˜‹π˜Άπ˜¨π˜¦π˜΄π˜ͺ𝘒 sp. (C). Turbellaria atau juga disebut cacing berambut getar termasuk dalam filum Platyhelminthes. Karakteristik dari cacing ini yaitu eumetazoa triploblastik aselomata (belum memiliki rongga tubuh sejati), tubuh pipih, dan tidak bersegmen. Turbellaria hidup bebas (non-parasit), tidak ada inang, dan memiliki silia untuk bergerak. Contoh: π˜‹π˜Άπ˜¨π˜¦π˜΄π˜ͺ𝘒 sp. atau sering dikenal dengan planaria. Jadi, jawaban yang benar adalah C.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

24

4.8

Jawaban terverifikasi