M. W

18 Januari 2022 08:29

Iklan

M. W

18 Januari 2022 08:29

Pertanyaan

Hewan yang dijadikan lambang kekuatan dalam tari Reog Ponorogo adalah....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

06

:

01

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

17 Februari 2022 03:36

Jawaban terverifikasi

Hello M. W, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah singa. Yuk simak pembahasan berikut. Tari tradisional atau tari daerah adalah tarian yang merupakan perwujudan budaya di suatu daerah. Dalam pertunjukannya, setiap tarian daerah memiliki ciri khas gerakan serta namanya sendiri. Tidak bisa ditentukan secara pasti tahun berapa munculnya aliran tari rakyat ini. Persoalannya adalah daya sebar di masyarakat sangat beragam waktunya. Salah satu contoh seni tari daerah yang ada di Indonesia adalah tari reog Ponorogo. Kesenian reog Ponorogo merupakan salah satu kesenian Indonesia yang berasal dari Kota Ponorogo, Provinsi Jawa Timur. Kesenian ini merupakan sebuah pertunjukan tari tradisional yang umumnya dilakukan di suatu arena terbuka sambil diiringi alat musik tradisional seperti kendang dan gong. Dalam tarian ini terdapat lambang kekuatan yang digambarkan oleh hewan singa. Dengan demikian, hewan yang dijadikan lambang kekuatan dalam tari reog Ponorogo adalah singa. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi