Roy H

27 Desember 2021 15:20

Iklan

Roy H

27 Desember 2021 15:20

Pertanyaan

Hasil ulangan matematika dari 80 siswa SMA Citra Bangsa adalah sebagai berikut : 68, 84, 75, 82, 68, 90, 62, 88, 76, 93 73, 79, 88, 73, 60, 93, 71, 59, 85,75 61, 65, 75, 87, 74, 62, 95, 78, 63, 72 66, 78, 82, 75, 94, 77, 69, 74, 68, 60 96, 78, 89, 61, 75, 95, 60, 79, 83, 71 79, 62, 67, 97, 78, 85, 76, 65, 71, 75 65, 80, 73, 57, 88, 78, 62, 76, 53, 74 86, 67, 73, 81, 72, 63, 76, 75, 85, 77 Sajikan data tersebut ke dalam : b. Histogram Frekuensi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

52

:

47

Klaim

21

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Yoga

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

17 Januari 2022 13:46

Jawaban terverifikasi

Kelas : 12 Matematika Wajib Topik : Statistika Jawaban : ada di gambar Hai Roy H, 1. Urutkan data dari yang terkecil hingga terbesar 53 57 59 60 60 60 61 61 62 62 62 62 63 63 65 65 65 66 67 67 68 68 68 69 71 71 71 72 72 73 73 73 73 74 74 74 75 75 75 75 75 75 75 76 76 76 76 77 77 78 78 78 78 78 79 79 79 80 81 82 82 83 84 85 85 85 86 87 88 88 88 89 90 93 93 94 95 95 96 97 2. Menentukan jangkauan atau range Jangkauan = data terbesar – data terkecil = 97 – 53 = 44 3. Menghitung jumlah kelas (k) k = 1 + 3,3 log n k = 1 + 3,3 log 80 k = 1 + 3,3 ( 1,812) = 7,29 = 8 4. Menghitung interval Interval = jangkauan / jumlah kelas = 44 / 8 = 5,5 = 6 5. Membuat tabel distribusi frekuensi ( gambar) 6. Membuat tabel dan histogram frekuensi ( gambar) Jadi, diagram histogram seperti gambar dibawah ini Terimakasih sudah bertanya, semoga bermanfaat

alt
alt
alt

23 Oktober 2023 13:58

kak dpat tepi kls bawah dari rumusnya apa ya lak?🙏

— Tampilkan 1 balasan lainnya

Iklan

E. Nakhudo

30 Desember 2021 14:06

Kelas : 12 Matematika Wajib Topik : Statistika Jawaban : ada di gambar Hai Roy H, 1. Urutkan data dari yang terkecil hingga terbesar 53 57 59 60 60 60 61 61 62 62 62 62 63 63 65 65 65 66 67 67 68 68 68 69 71 71 71 72 72 73 73 73 73 74 74 74 75 75 75 75 75 75 75 76 76 76 76 77 77 78 78 78 78 78 79 79 79 80 81 82 82 83 84 85 85 85 86 87 88 88 88 89 90 93 93 94 95 95 96 97 2. Menentukan jangkauan atau range Jangkauan = data terbesar – data terkecil = 97 – 53 = 44 3. Menghitung jumlah kelas (k) k = 1 + 3,3 log n k = 1 + 3,3 log 80 k = 1 + 3,3 ( 1,812) = 7,29 = 8 4. Menghitung interval Interval = jangkauan / jumlah kelas = 44 / 8 = 5,5 = 6 5. Membuat tabel distribusi frekuensi ( gambar) 6. Membuat tabel dan histogram frekuensi ( gambar) Terimakasih sudah bertanya, semoga bermanfaat

alt
alt
alt

Wilson S

06 Oktober 2024 14:52

2. Didapat hasil ujian matematika untuk 40 mahasiswa sebagai berikut: 63, 78, 95, 77, 62, 93, 90, 81, 57, 97, 61, 75, 87, 73, 82, 67, 80, 62, 78, 65, 79, 84, 80, 85, 53, 71, 83, 68, 63, 85, 76, 77, 74, 75, 71, 60, 93, 70, 68. Berdasarkan data tersebut, buatlah: a. Tabel distribusi frekuensi data berinterval dengan banyaknya interval 7 b. Histogram dan polygon frekuensi


Wilson S

06 Oktober 2024 14:58

2. Didapat hasil ujian matematika untuk 40 mahasiswa sebagai berikut: 63, 78, 95, 77, 62, 93, 90, 81, 57, 97, 61, 75, 87, 73, 82, 67, 80, 62, 78, 65, 79, 84, 80, 85, 53, 71, 83, 68, 63, 85, 76, 77, 74, 75, 71, 60, 93, 70, 68. Berdasarkan data tersebut, buatlah: a. Tabel distribusi frekuensi data berinterval dengan banyaknya interval 7 b. Histogram dan polygon frekuensi


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nyatakan dalam bentuk pangkat ! ²log8=3

121

3.0

Jawaban terverifikasi