Suhilia S

09 April 2020 01:58

Iklan

Iklan

Suhilia S

09 April 2020 01:58

Pertanyaan

hasil pengamatan dari cahaya lampu mobil dinyalakan pada saat selesai hujan, jelaskan!


13

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Henni

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

27 Desember 2021 10:00

Jawaban terverifikasi

Halo Suhilia, jawaban soal ini adalah jejak lampu cahaya mobil setelah hujan tidak terlihat karena tidak ada asap/debu/kabut. Agar lebih paham, yuk simak pembahasannya ^_^ Efek tyndall adalah peristiwa penghamburan cahaya oleh partikel koloid. Asap, debu, dan kabut merupakan partikel koloid. Ketika lampu mobil di nyalakan pada daerah yang berdebu atau berkabut, maka jejak cahaya akan terlihat jelas. Hal ini dikarenakan, cahaya dari mobil dihamburkan oleh partikel koloid. Beda halnya ketika jalan sudah di guyur hujan, jalanan menjadi tidak berdebu atau berkabut. Hal ini mengakibatkan jejak cahaya mobil tidak terlihat jelas karena cahaya tidak dihamburkan oleh partikel koloid.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

fase terdispersi dan medium pendispersi pada asap adalah

6

0.0

Jawaban terverifikasi