Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan
18 Mei 2022 11:09
Jawabannya adalah C.Meminta saran atau masukan dari penonton
Pertunjukan teater merupakan salah satu pertujukan seni yang menampilkan cerita kehidupan, di dalamnya melibatkan konflik dan emosi agar penonton ikut terbawa suasana. Setiap karya pertujukan tentu tidak lepas dari kelebihan dan kekurangan, hal ini bisa diketahui lewat evaluasi tim internal dan umpan balik dari para penonton.
Dengan meminta umpan balik (feedback) kepada penonton, kita akan mengetahui hal-hal apa yang harus di tingkatkan, tentu ini untuk menjaga dan mengembangkan pertujukan berikutnya menjadi lebih baik dan berkualitas, sehingga penonton merasakan pengalaman pertujukan yang tak terlupakan.
Jadi, hal yang sebaiknya dilakukan setelah pertunjukan teater adalah C.Meminta saran atau masukan dari penonton