Alinda R
02 Agustus 2024 23:54
Iklan
Alinda R
02 Agustus 2024 23:54
Pertanyaan
Guyss tolong jawab dong yang benar pernyataan berapa saja disertai cara pengerjaannya
8
1
Iklan
D. Dian
Master Teacher
03 Agustus 2024 13:25
Jawaban yang benar adalah S, B, B, S.
Pembahasan:
Pernyataan 1
nilai komponen vektor v3 pada arah vertikal adalah 40 m/s.
v3 = 40 sin 60° = 40 × ½√3 = 20√3 m/s (SALAH)
Pernyataan 2
nilai komponen vektor v3 pada arah horizontal adalah 20 m/s.
v3 = 40 cos 60° = 40 × ½ = 20 m/s
(BENAR)
Pernyataan 3
jika dinyatakan dalam bentuk vektor satuan, resultan vektor v1 adalah 10i + 0j.
nilai komponen vektor v1 pada arah horizontal adalah 10 m/s.
nilai komponen vektor v1 pada arah vertikal adalah 0 m/s.
(BENAR)
Pernyataan 4
jika dinyatakan dalam bentuk vektor satuan, resultan vektor v3 adalah 40i + 20j.
nilai komponen vektor v1 pada arah horizontal adalah 20 m/s.
nilai komponen vektor v1 pada arah vertikal adalah 20√3 m/s.
(SALAH)
Jadi, jawaban yang benar adalah S, B, B, S.
· 0.0 (0)
Iklan
Buka akses jawaban yang telah terverifikasi
Yah, akses pembahasan gratismu habis
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia