Aziza A

03 Februari 2022 01:44

Iklan

Aziza A

03 Februari 2022 01:44

Pertanyaan

Gambar stuktur lewis dari : PCl3

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

31

:

57

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Aryatin

09 Februari 2022 01:25

Jawaban terverifikasi

Halo Aziza A, gambar struktur lewis dari PCl3 dapat dilihat pada gambar dibawah ya :) Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham. Struktur lewis adalah penggambaran distribusi elektron dalam suatu struktur molekul dengan menggunakan tanda elektron. Tanda elektron yang biasa digunakan adalah titik atau silang. Untuk menggambarkan struktur lewis, maka harus mengetahui elektron valensi dari setiap unsur yang terlibat dalam senyawa tersebut. Elektron valensi adalah elektron terluar dari sebuah unsur dan dapat diketahui dari konfigurasi elektronnya. PCl3 Nomor atom unsur P = 15 P = 2 8 5 Elektron valensi P = 5 Nomor atom unsur Cl = 17 Cl = 2 8 7 Elektron valensi Cl = 7 Untuk menggambarkan struktur lewis, kita harus ingat mengenai kaidah oktet, yaitu kecenderungan unsur untuk mempunyai 8 elektron valensi terluar. Berdasarkan hal tersebut maka unsur P membutuhkan 3 elektron dan unsur Cl membutuhkan 1 elektron untuk mencapai oktet. Sehingga bisa dilihat pada gambar, setiap 1 elektron dari P akan berikatan dengan 1 elektron dari tiga atom Cl. Gambar struktur lewisnya dapat dilihat pada gambar berikut ya :)

alt

Iklan

Loney W

13 November 2024 02:50

Gambar lah rumus titik elektronik (struktur lewis) pada molekul PCl3 (p=13 Cl=17)


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

34

5.0

Jawaban terverifikasi