Nanda Y

28 Februari 2020 10:49

Iklan

Nanda Y

28 Februari 2020 10:49

Pertanyaan

gambar struktur dari alkil benzena sulfonat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

30

:

33

Klaim

10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fajri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

29 Desember 2021 07:43

Jawaban terverifikasi

Hallo Nanda Y, jawabannya ada pada gambar yang terlampir. Ayo simak penjelasan berikut, agar kamu lebih paham. ^^ Alkil benzena sulfonat adalah salah satu jenis surfaktan anionik yang terdiri dari gugus kepala sulfonal hidrofilik (suka air) dan gugus ekor alkil benzena hidrofobik (tidak suka air). Sama dengan sodium laureth sulfat, alkil benzena sulfonat juga merupakan salah satu deterjen sintetik tertua yang paling banyak digunakan dan dapat ditemukan di banyak produk perawatan pribadi (sabun, sampo, pasta gigi, dll.) dan produk perawatan rumah tangga (deterjen, cairan pencuci piring, pembersih semprot, dll). Alkil benzena sulfonat terdiri dari dua jenis, yaitu alkil benzena sulfonat rantai lurus dan alkil benzena sulfonat rantai bercabang.

alt
alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH larutan asam lemah monoprotik 0,060 M ialah 3,44. Hitunglah Ka asam ini

19

0.0

Jawaban terverifikasi