Rahmat S

23 Mei 2022 12:46

Iklan

Rahmat S

23 Mei 2022 12:46

Pertanyaan

Gambar di samping adalah gambar tokoh PangIima Operasi Militer dalam rangka menumpas pemberontakan Republik Maluku Selatan pada Juli 1950, yaitu .... a. Kolonel Gatot Subroto b. Letkol Ahmad Yani c. Letkol Soeharto d. Kolonel A. E. Kawilarang

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

05

:

24

Klaim

19

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Octavilia

23 Mei 2022 15:32

Jawaban terverifikasi

Hi Rahmat S, Kakak bantu jawab ya Jawaban yang tepat yakni, D. Kolonel A. E. Kawilarang Untuk lengkapnya, yuk pahami penjelasan ini Pasca di proklamasikannya kemerdekaan Indonesia, Indonesia tidak langsung dapat bebas dari berbagai persoalan. Persoalan yang datang pun tidak hanya datang dari luar negeri, tetapi datang dari dalam negeri. Persoalan yang datang dari dalam negeri yakni dengan adanya ketegangan-ketegangan antar kelompok yang menolak bergabung dengan Indonesia, seperti terjadinya pemberontakan Republik Maluku Selatan. Pemberontakan RMS sendiri di pelopori oleh seorang mantan jaksa agung negara Indonesia Timur, Mr. Dr. Christian Robert Soumokil. Soumokil pada tanggal 25 April 1950 memproklamirkan berdirinya Republik Maluku Selatan. Dengan berdirinya Republik Maluku Selatan dianggap sebagai ancaman bagi keutuhan Indonesia yang terbilang baru saja merdeka. Oleh karena itu pemerintah mengirim Kolonel A. E. Kawilarang selaku panglima operasi militer untuk segera memberantas pemberontakan Republik Maluku Selatan . Jadi, tokoh panglima operasi militer yang diutus dalam rangka menumpas pemberontakan Maluku Selatan yakni, Kolonel A. E. Kawilarang Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi