Lulu L

23 Februari 2022 13:08

Iklan

Lulu L

23 Februari 2022 13:08

Pertanyaan

fungsi ventrikel kanan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

12

:

22

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Vardini

25 Februari 2022 02:09

Jawaban terverifikasi

Hallo Lulu kakak bantu jawab ya : ) Ventrikel adalah 2 ruang kosong dari keempat ruangan pada bagian bawah organ jantung. Ventrikel bisa disebut juga dengan bilik. Terdapat dua jenis ventrikel, yakni ventrikel kiri atau (bilik kiri) dengan ventrikel kanan atau (bilik kanan). Ventrikel berfungsi menerima darah dari organ atrium lalu akan dibawa keluar dari organ jantung. Ventrikel kiri berfungsi menerima darah dari organ atrium kiri serta membawanya menuju ke seluruh tubuh. Ventrikel kanan berfungsi menerima darah yang berasal dari atrium kanan kemudian membawanya menuju ke paru-paru. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi