Canis L

17 April 2022 07:23

Iklan

Canis L

17 April 2022 07:23

Pertanyaan

Fungsi utama plasma darah adalah . . . . a. mengangkut limbah metabolisme dari seluruh tubuh b. berfungsi dalam pembekuan darah c. membantu aliran darah d. berfungsi membantu tubuh melawan berbagai infeksi penyakit e. mentransportasikan oksigen ke seluruh sel tubuh

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

33

:

29

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

28 Agustus 2022 19:02

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah A. Mengangkut limbah metabolisme dari seluruh tubuh. Darah terdiri dari 2 komponen utama, yaitu plasma darah dan sel-sel darah. Plasma darah adalah komponen penyusun darah yang paling banyak, sebesar 55% bagian darah adalah plasma darah. Plasma darah terdiri dari garam mineral, protein-protein darah seperti albumin, fibrinogen, dan antibodi, nutrisi, hormon, gas terlarut, serta zat hasil ekskresi. Walau terlihat banyak penyusunnya, tetapi 90% plasma darah adalah air. Salah satu fungsi utama plasma darah ini adalah fungsi utama plasma darah adalah membuang limbah hasil metabolisme, di mana plasma akan menerima dan mengangkut limbah tersebut ke area tubuh lainnya, seperti ginjal atau hati, untuk dibuang. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A. Mengangkut limbah metabolisme dari seluruh tubuh.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi