Lantana C

26 Desember 2021 02:17

Iklan

Lantana C

26 Desember 2021 02:17

Pertanyaan

Folicle Stimulating Hormone (FSH) merangsang perkembangan sel folikel SEBAB Folikel yang sudah masak merangsang sekresi hormon estrogen.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

29

:

19

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Dianita

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

31 Desember 2021 04:55

Jawaban terverifikasi

Hallo Lantana, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat adalah opsi A ya dek ^_^ Pernyataan benar, ๐˜๐˜ฐ๐˜ญ๐˜ญ๐˜ช๐˜ค๐˜ญ๐˜ฆ ๐˜š๐˜ต๐˜ช๐˜ฎ๐˜ถ๐˜ญ๐˜ข๐˜ต๐˜ช๐˜ฏ๐˜จ ๐˜๐˜ฐ๐˜ณ๐˜ฎ๐˜ฐ๐˜ฏ๐˜ฆ (FSH) merupakan salah satu hormon reproduksi yang berfungsi merangsang pertumbuhan folikel. Alasan benar, Folikel yang terangsang oleh FSH akan mengalami pematangan. Folikel yang telah matang akan menghasilkan hormon estrogen. Setiap bulannya folikel yang dirangsang oleh FSH akan semakin banyak, sehingga hormon estrogen yang terbentuk juga akan semakin banyak. Pernyataan dan alasan saling berhubungan. Semoga jawabannya membantu ^_^


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi