Yunita D

02 Februari 2022 12:17

Iklan

Yunita D

02 Februari 2022 12:17

Pertanyaan

Faktor penyebab tidak turut serta nya Amerika serikat dalam keanggotaan liga bangsa-bangsa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

31

:

34

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

02 Maret 2022 11:37

Jawaban terverifikasi

Halo Yunita D. Kakak bantu jawab ya. Faktor penyebab tidak turut serta nya Amerika serikat dalam keanggotaan liga bangsa-bangsa adalah adanya mekanisme check and balances. Berikut penjelasannya ya. LBB atau Liga Bangsa-Bangsa dicetuskan oleh Presiden Woodrow Wilson sebagai salah satu pasal sebagaimana tertuang dalam perjanjian Versailles yang secara resmi mengakhiri Perang Dunia I dengan Jerman. Namun demikian, usulan ini tidak serta merta menjadikan Amerika Serikat menjadi anggota karena adanya mekanisme check and balances dalam pemerintahan Amerika Serikat. Henry Cabot Lodge memimpin kelompok yang dinamakan Irreconcilable untuk menolak ratifikasi yang diajukan Presiden Wilson dengan alasan perjanjian tersebut memberikan terlalu banyak otoriasi LBB atas Amerika dan dipandang sebagai pelemahan institusi negara. Meskipun Presiden Wilson juga mengajukan draft yang sudha dimodifikasi, dalam 3 kali sesi voting di Senat, proposal tersebut tidak pernah mendapatkan 2/3 suara mayoritas dan menyebabkan Amerika tidak pernah menjadi anggota LBB. Semoga membantu✨


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi