Kurniawan I

02 Januari 2022 05:53

Iklan

Kurniawan I

02 Januari 2022 05:53

Pertanyaan

Faktor-faktor apa saja yang melatarbelakangi Belanda menerapkan sistem Tanam Paksa di Indonesia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

25

:

20

Klaim

2

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Hamdi

Mahasiswa/Alumni Universitas PGRI Yogyakarta

04 Januari 2022 12:32

Jawaban terverifikasi

Hai Kurniawan I! Kakak bantu jawab ya. Jawaban soal di atas adalah 1. Belanda sedang terlibat dalam peperangan - peperangan pada masa kejayaan Napoleon di Eropa. Peperangan tersebut menghabiskan banyak biaya. 2. Belgia memisahkan diri dari Belanda setelah Perang Kemerdekaan Belgia (1830 - 1831). 3. Terjadi perang Jawa atau Perang Diponegoro (1825 - 1830). Perang ini merupakan perlawanan rakyat jajahan termahal bagi pemerintahan Belanda. Karena menghabiskan 20.000.000 Gulden. 4. Belanda memiliki banyak hutang sedangkan kas negara kosong. 5. Pendapatan dari usaha perkebunan kopi tidak banyak. 6. Gagalnya praktek Liberalisme dalam eksploitasi tanah jajahan. Yuk! Simak pembahasan berikut. Sistem Tanam Paksa, atau dalam Bahasa Belanda disebut dengan cultuur stelsel, merupakan kebijakan dari Johannes van den Bosch yang berlangsung pada tahun 1830. Faktor - faktor yang melatarbelakangi Belanda menerapkan sistem tanam paksa di Indonesia, diantaranya : 1. Belanda sedang terlibat dalam peperangan - peperangan pada masa kejayaan Napoleon di Eropa. Peperangan tersebut menghabiskan banyak biaya. 2. Belgia memisahkan diri dari Belanda setelah Perang Kemerdekaan Belgia (1830 - 1831). 3. Terjadi perang Jawa atau Perang Diponegoro (1825 - 1830). Perang ini merupakan perlawanan rakyat jajahan termahal bagi pemerintahan Belanda. Karena menghabiskan 20.000.000 Gulden. 4. Belanda memiliki banyak hutang sedangkan kas negara kosong. 5. Pendapatan dari usaha perkebunan kopi tidak banyak. 6. Gagalnya praktek Liberalisme dalam eksploitasi tanah jajahan. Oleh karena itu, maka jawaban soal di atas adalah 1. Belanda sedang terlibat dalam peperangan - peperangan pada masa kejayaan Napoleon di Eropa. Peperangan tersebut menghabiskan banyak biaya. 2. Belgia memisahkan diri dari Belanda setelah Perang Kemerdekaan Belgia (1830 - 1831). 3. Terjadi perang Jawa atau Perang Diponegoro (1825 - 1830). Perang ini merupakan perlawanan rakyat jajahan termahal bagi pemerintahan Belanda. Karena menghabiskan 20.000.000 Gulden. 4. Belanda memiliki banyak hutang sedangkan kas negara kosong. 5. Pendapatan dari usaha perkebunan kopi tidak banyak. 6. Gagalnya praktek Liberalisme dalam eksploitasi tanah jajahan. Semoga membantu ya :) Terima kasih.


Iklan

Muhammad R

07 November 2022 14:29

Sebutkan dampak terjadi tanam paksa


Muhammad R

07 November 2022 14:30

Sebutkan dampak terjadi nya tanam paksa


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi