Devira K

27 Oktober 2021 20:09

Iklan

Devira K

27 Oktober 2021 20:09

Pertanyaan

elektrolisis larutan CuSO4 dengan menggunakan elektroda tembaga, reaksi yang terjadi di ankda adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

33

:

35

Klaim

59

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Larasati

01 November 2021 13:20

Jawaban terverifikasi

Hai Devira, Kakak coba bantu jawab. Elektrolisis ialah mengubah energi listrik menjadi reaksi kimia. Diketahui : Larutan CuSO4 dengan elektroda Cu Ditanya : reaksi di anoda ? Penyelesaian : Logam Cu bukan eletroda inert (C,Pt, Au), maka Cu mengalami oksidasi di anoda menjadi ion Cu2+. CuSO4(aq) --> Cu2+(aq) + SO4 2-(aq) anoda : Cu(s) --> Cu2+ (aq) + 2e Dengan demikian, jawaban yang benar sesuai uraian di atas. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

larutan 1 molal NaOH (Ar Na=23g/mol, Ar O = 16g/mol, Ar H= 1g/mol) terbuat dari 40 gram NaOH dengan...

7

3.0

Jawaban terverifikasi