Juliana I

31 Mei 2022 10:28

Iklan

Juliana I

31 Mei 2022 10:28

Pertanyaan

Dunia selalu meributkan, Persoalan-persoalan sendiri, Dunia selalu menari nilai dan ukuran-ukuran baru Sementara itu, Persoalan tak kunjung berlaku Citraan yang terdapat dalam kutipan puisi tersebut adalah .... a. pendengaran b. penglihatan c. perasaan d. penciuman

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

01

:

27

:

31

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Ardiani

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

04 Juni 2022 15:25

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah B. Menurut KBBI, puisi merupakan ragam sastra yang bahasanya terikat oleh irama, matra, rima, serta penyusunan larik dan bait. Pilihan kata yang digunakan dalam puisi sesuai dengan maksud yang hendak disampaikan oleh pengarang. Puisi terdiri atas dua unsur, yakni unsur batin dan unsur fisik. Unsur batin meliputi tema, rasa, nada, dan amanat. Selain itu, puisi terbentuk atas unsur fisik, yaitu diksi, rima, tipografi, imaji, kata konkret, dan gaya bahasa. Citraan atau imaji adalah rangkaian kata yang dapat memperjelas apa maksud dan tujuan penyair. Pengimajian dilakukan agar puisi mampu menggugah imajinasi pembaca melalui penginderaan. Indera yang dimaksud adalah penciuman, penglihatan, pendengaran, perabaan, perasaan, gerak, dan pengecap. Citraan yang terdapat dalam kutipan puisi tersebut adalah citraan penglihatan. Hal ini dapat dibuktikan dari larik "Dunia selalu menari". Larik tersebut menggambarkan penulis yang melihat dunia menari seiring berjalannya waktu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B. Semoga membantu, ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan